10 Makanan Khas Betawi yang Paling Favorit dan Terkenal!

ONEWISATA - Setiap kota di Indonesia memiliki makanan khas yang nikmat, termasuk Jakarta. Di tengah gempuran kuliner kekinian, Jakarta tetap bisa mempertahankan keaslian makanan khasnya.

Dari sekian banyak jenis makanan ibu kota, sepuluh di antaranya jadi yang paling favorit. 

1. Kerak Telor

10 Makanan Khas Betawi yang Paling Favorit dan Terkenal!
Telur dihadapkan pada panas arang hingga jadi mirip kerak dan tampak agak gosong, lalu diberi bawang goreng dan serundeng.

2. Semur Jengkol

10 Makanan Khas Betawi yang Paling Favorit dan Terkenal!
Meski baunya kadang gak disukai, olahan jengkol tetap jadi favorit banyak orang. Salah satunya semur jengkol.

3. Soto Betawi

10 Makanan Khas Betawi yang Paling Favorit dan Terkenal!
Makanan khas Betawi yang satu ini pastinya kamu tahu deh, selain banyak yang jual di pinggir jalan juga kamu bisa bikin sendiri dirumah. Salah satu ciri khas soto Betawi yakni adanya jeroan, bahkan mata dan torpedo sapi, serta emping.

4. Asinan Betawi

10 Makanan Khas Betawi yang Paling Favorit dan Terkenal!
Siapa yang tidak tahu dengan makanan ciri khas yang satu ini. Asinan Betawi terdiri dari kol, sawi, selada, dan taoge yang diasinkan. Kemudian, disajikan dengan campuran bumbu kacang, cuka, dan cabai

5. Roti Buaya

10 Makanan Khas Betawi yang Paling Favorit dan Terkenal!
Roti buaya biasanya muncul di acara pernikahan tradisional orang Betawi. Buaya hanya kawin sekali, maka dari itu dipercaya bisa jadi lambang kesetiaan.

6. Ketoprak

10 Makanan Khas Betawi yang Paling Favorit dan Terkenal!
Ketoprak menggunakan bahan utama seperti tahu, timun, bihun, dan telur rebus, lalu dibumbui dengan saus kacang, kecap manis, dan taburan bawang merah.

7. Laksa Betawi

10 Makanan Khas Betawi yang Paling Favorit dan Terkenal!
Laksa Betawi terdiri dari mie yang dimasak dengan kuah kekuningan dari udang rebon. Makin nikmat dimakan bareng ketupat, taoge, telur, dan kucai.

8. Soto Tangkar

10 Makanan Khas Betawi yang Paling Favorit dan Terkenal!
Soto tangkar berarti iga yang dimasak dengan rempah-rempah, biasanya disajikan dengan emping dan sambal.

9. Sayur Babanci

10 Makanan Khas Betawi yang Paling Favorit dan Terkenal!
Sayur babanci biasanya disajikan saat buka puasa dan Lebaran. Lucunya, meski namanya sayur babanci, ternyata justru tak ada sayurannya.

10. Ayam Sampyok

10 Makanan Khas Betawi yang Paling Favorit dan Terkenal!
Ayam sampyok merupakan perpaduan cita rasa Tiongkok dan Betawi yang khas. Tak hanya dimasak sekali, tapi dua kali untuk memastikan bumbu meresap.
Makanan khas Betawi dikenal punya rasa yang autentik dengan sentuhan bumbu rempah-rempah. Dari sepuluh makanan di atas, yang mana saja favoritmu?
Share:

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

KAKAKCASH







ONEBETQQ






Popular Posts

Search This Blog

SATUQQ






Diberdayakan oleh Blogger.

Blog Archive

Recent Posts